Rebut Tiket dari Australia, Argentina Tantang Belanda di Perempat Final

Rebut Tiket dari Australia, Argentina Tantang Belanda di Perempat Final

Selebrasi Lionel Messi saat mencetak gol ke gawang Australia. (Foto: FIFA World Cup)

Argentina sukses merebut tiket ke babak perempat final dari Australia dengan skor 2-1.

Pertandingan babak 16 Besar ini di Ahmed bin Ali Stadium, Minggu dini hari (4/12/2022) pukul 02.00 WIB.

Dua gol kemenangan La Albiceleste itu diciptakan Lionel Messi di menit ke-35 dan Julian Alvarez di menit ke-57.

Baca Juga:

Dosen Prodi Pendidikan Basindo UPGRISBA Latih Siswa SMA Menulis Teks Negosiasi

Sementara gol Australia terjadi akibat bunuh diri Enzo Fernandez di menit ke-77.

Socceros, julukan Australia, terpaksa angkat koper. Di sisi lain, Argentina akan menghadapi Belanda di babak perempat final.

Belanda sukses menaklukkan Amerika Serikat dengan skor 3-1 dan menjadi tim pertama lolos ke fase babak perempat final. (ik)

Baca Juga

Dosen Unand Bantu Kelompok Tani Baramban Saiyo Kembangkan Produk Turunan Sayuran Sehat
Dosen Unand Bantu Kelompok Tani Baramban Saiyo Kembangkan Produk Turunan Sayuran Sehat
Direktur TV Aljazair Dipecat Gegara Siarkan Berita Kemenangan Timnas Maroko
Direktur TV Aljazair Dipecat Gegara Siarkan Berita Kemenangan Timnas Maroko
Tersingkir dari Piala Dunia 2022, Timnas Inggris Bawa Pulang Kucing Ini
Tersingkir dari Piala Dunia 2022, Timnas Inggris Bawa Pulang Kucing Ini
Nahas! Remaja di Solok Dibacok Saat Pulang Nobar Piala Dunia 2022
Nahas! Remaja di Solok Dibacok Saat Pulang Nobar Piala Dunia 2022
Ivana Knoll Bantah Lepas Pakaian Jika Kroasia Juara Piala Dunia 2022
Ivana Knoll Bantah Lepas Pakaian Jika Kroasia Juara Piala Dunia 2022
Kylian Mbappe Tertawakan Harry Kane Gagal Eksekusi Penalti
Kylian Mbappe Tertawakan Harry Kane Gagal Eksekusi Penalti