Film Miracle in Cell No. 7 Versi Indonesia Tayang di Bioskop Mulai 8 September

Film Miracle in Cell No. 7 versi Indonesia akan tayang di bioskop Indonesia, Kamis besok (8/9/2022).

Film ini merupakan film yang dibuat ulang dari film Korea Selatan tahun 2013 berjudul sama.

Baca Juga:

Wulan Guritno Posting Video Kamar Anak, Netizen: Tetap Lebih Nyaman Kamar Mamanya

Tampil di RSL, Begini Komentar Lima Musisi Muda Berbakat Indonesia

Disutradarai Hanung Bramantyo, film produksi Falcon Pictures ini dibintangi Vino G Bastian, Graciella Abigail, Mawar Eva de Jongh, Indro Warkop.

Lalu, Tora Sudiro, Rigen Rakelna, Indra Jegel, Bryan Domani, Denny Sumargo, Marsha Timothy, hingga Coki Pardede. (red)

Baca Juga

Aktor Vino G Bastian Ternyata Cuma Follow Instagram Istri, Marsha Timothy
Aktor Vino G Bastian Ternyata Cuma Follow Instagram Istri, Marsha Timothy
Hari ke-4 Penayangan, Film Miracle in Cell No. 7 Tembus 1 Juta Penonton
Hari ke-4 Penayangan, Film Miracle in Cell No. 7 Tembus 1 Juta Penonton
Film Iko Minang, Lestarikan Budaya Minang Era 80-an
Film Iko Minang, Lestarikan Budaya Minang Era 80-an
Dari Sumbar ke Panggung Nasional: Kisah Sukses The Venyamin di IM3 Collabonation
Dari Sumbar ke Panggung Nasional: Kisah Sukses The Venyamin di IM3 Collabonation
Kota Padang Jadi Destinasi Wisata Mancanegara Terpopuler Versi Agoda New Horizons 2025
Kota Padang Jadi Destinasi Wisata Mancanegara Terpopuler Versi Agoda New Horizons 2025
Loh Kok Tum Band Siapkan Tur 10 Kota, Hadirkan Nostalgia Musik Era 90-an
Loh Kok Tum Band Siapkan Tur 10 Kota, Hadirkan Nostalgia Musik Era 90-an